Keadaan Ketenagakerjaan Sulawesi Tengah - Badan Pusat Statistik Kota Palu

Laporkan pengaduan Anda melalui : s.bps.go.id/pengaduan7271

BPS Kota Palu menuju WBK & WBBM

Keadaan Ketenagakerjaan Sulawesi Tengah

Keadaan Ketenagakerjaan Sulawesi TengahUnduh Berita Resmi Statistik
Tanggal Rilis : 5 Mei 2021
Ukuran File : 0.86 MB

Abstraksi

Penduduk usia kerja merupakan semua orang yang berumur 15 tahun ke atas. Penduduk usia kerja mengalami tren yang cenderung meningkat seiring bertambahnya jumlah penduduk di Sulawesi Tengah. Penduduk usia kerja pada Februari 2021 sebanyak 2.285,46 ribu orang, naik sebanyak 35,44 ribu orang dibanding Februari 2020 dan naik sebanyak 16,32 ribu orang jika dibanding Agustus 2020. Sebagian besar penduduk usia kerja merupakan angkatan kerja yaitu 68,93 persen (1.575,39 ribu orang), sisanya termasuk bukan angkatan kerja
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kota Palu (BPS - Statistics Of Palu Municipality)Jl. Baruga No.19 Palu - Sulawesi Tengah 94234

Telp (62-451) 422066

Fax (62-451) 421266

Mailbox : bps7271@bps.go.id

logo_footer

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik